Tips Cara Untuk Meninggikan Badan Dengan Cepat
Siapa yang tidak ingin memiliki badan ideal, nyatanya semua orang tentu menginginkannya, mulai dari berat hingga tingginya tentu harus seimbang, memasuki masa puber biasanya merupakan waktu yang tepat bagi anda jika ingin memaksimalkan pertumbuhan, kerena pada saat-saat tersebut produksi hormon pertumbuhan berlangsung secara maksimal, dengan asupan nutrisi seimbang dan disertai cara untuk meninggikan badan dengan olahraga impian untuk mendapatkan tubuh ideal bisa dengan mudah diwujudkan, namun berbeda lagi jika anda ingin tinggi pada saat sudah memasuki usia dewasa, karena akan sangat sulit untuk mencapainya, tetapi tak ada yang mustahil.
Genetik, tak bisa dipungkiri bahwa genetik memiliki andil yang sangat besar di dalam pertumbuhan tubuh, anda yang memiliki orang tua pendek, tentunya akan sangat sulit mendapatkan tubuh yang tinggi, yang bisa dilakukan adalah dengan memaksimalkan pertumbuhan agar tidak terlalu pendek.
Kekurangan HCG, HCG dikenal juga dengan hormon pertumbuhan, produksi secara cukup tentunya akan memberikan hasil yang optimal juga bagi pertumbuhan anda, begitu juga sebaliknya.
Kekurangan yodium, hormon tiroid ini juga memiliki peran yang sangat besar terhadap pertumbuhan tubuh, kekurangan yodium pada masa pertumbuhan membuat anda menjadi pendek.
Kelainan sejak lahir, beberapa kelainan ternyata juga dapat mempengaruhi tinggi badan diantaranya adalah sindrom turner dan sindrom chusing.
Sekarang tentunya anda sudah tau bukan jika ternyata ada beberapa faktor yang menyebabkan tubuh menjadi pendek dan pertumbuhan tidak maksimal, dari beberapa hal di atas beberapa diantaranya bisa diatasi, namun juga ada faktor bawaan yang tidak bisa ditangani , masa-masa remaja menjadi saat yang tepat bagi anda untuk memaksimalkan pembentukan tubuh agar memperoleh postur yang bagus dan bentuk badan ideal.
Post a Comment